Lirik Lagu Gunung Tajam Bangka Belitung dan Artinya
Gunung tajam merupakan salah satu destinasi favoite wisata alam, wisata religi dan wisata gunung di pulau Belitung. Gunung ini juga bisa dikatakan sebagai puncak tertinggi di pulau Belitung dengan ketinggian 510 meter diatas permukaan air laut (Mdpl).
Bagi masyarakat Belitung, gunung tajam memiliki nilai historis yang sangat penting. Di atas puncak gunung tajam terdapat sebuah makam keramat ulama ternama di Belitung bernama Syekh Abdullah Abubakar. Beliau adalah orang yang bejasa dalam memulai peyebaran agama islam di Belitung.
Dari sanalah inspirasi terciptanya lagu ini menceritakan tentang keindahan panorma keindahan gunung tajam di puncak gunung yang menjadi lambang seluruh pulau belitung.
Lirik lagu gunung tajam belitung:
Lirik lainnya: Makna dan lirik lagu 1 muharram di kenango bangka belitung disertai artinya.
Itulah ulasan singkat terkait dengan lirik lagu gunung tajam bangka belitung disertai makna yang terkandung di dalam lagu tersebut. Semoga dengan adanya artikel kita semua menjadi bagian untuk bersama sama melestarikan lagu daerah terutama dari bangka belitung.
Bagi masyarakat Belitung, gunung tajam memiliki nilai historis yang sangat penting. Di atas puncak gunung tajam terdapat sebuah makam keramat ulama ternama di Belitung bernama Syekh Abdullah Abubakar. Beliau adalah orang yang bejasa dalam memulai peyebaran agama islam di Belitung.
Dari sanalah inspirasi terciptanya lagu ini menceritakan tentang keindahan panorma keindahan gunung tajam di puncak gunung yang menjadi lambang seluruh pulau belitung.
Dari jauh tampak gunung tajamVideo:
Perkasa mnjulang tinggi
Menjadi lambang seluruh pulau daerah belitung
Dalam sejarah cerita rakyat disitu ada pusara
Bersemayam seorang penyebar
Tuntunan nan suci
Dari puncaknya tampak seluruh tepi pulau
Seakan permadani hijau terbentang
Terkesan hati setiap pelancong yang berkunjung ke sana
Menjadi perbendaharaan bumi indonesia.
Itulah ulasan singkat terkait dengan lirik lagu gunung tajam bangka belitung disertai makna yang terkandung di dalam lagu tersebut. Semoga dengan adanya artikel kita semua menjadi bagian untuk bersama sama melestarikan lagu daerah terutama dari bangka belitung.
Posting Komentar untuk "Lirik Lagu Gunung Tajam Bangka Belitung dan Artinya"
Berilah komentar yang relevan, pastinya saya akan berkunjung balik dan pastinya anda tidak memberikan ancor text link aktif karena komentar anda pasti akan dihapus.